Seandainya saya berkesempatan menjadi seorang pemimpin yang saya lakukan untuk memajukan koperasi yaitu dengan melakukan peningkatan pendidikan anggota koperasi untuk meningkatkan pemahaman anggota terhadap nilai dasar, prinsip koperasi, hak dan kewajiban anggota serta mekanisme kerja koperasi. Selain itu, peningkatan partisipasi anggota dalam mengikuti rapat anggota, kepengurusan dan partisipasi kegiatan usaha dan pemupukan modal. peningkatan kesejahteraan anggota melalui pengembangan usaha koperasi yang dapat menciptakn peluang usaha bagi anggota, peningkatan keterkaitan usaha koperasi dengan anggota, peningkatan sisa hasil usaha dan manfaat lainya bagi anggota koperasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar